Manchester United Menaruh Hati Pada 'Berlian Muda' Barcelona Ini? | OneFootball

Manchester United Menaruh Hati Pada 'Berlian Muda' Barcelona Ini? | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.net

Bola.net

·5. März 2025

Manchester United Menaruh Hati Pada 'Berlian Muda' Barcelona Ini?

Artikelbild:Manchester United Menaruh Hati Pada 'Berlian Muda' Barcelona Ini?

Bola.net - Satu lagi rumor transfer baru muncul terkait Manchester United. Tim berjuluk Setan Merah itu dilaporkan lagi menaruh hati terhadap gelandang muda Barcelona, Marc Casado.

Casado merupakan salah satu pemain didikan akademi Barcelona, La Masia. Ia mulai mendapatkan kepercayaan bermain di skuad Barcelona pada musim 2024/2025.


OneFootball Videos


Sejauh ini penampilan gelandang 21 tahun itu tergolong mengesankan. Ia sudah mencetak total satu gol dan enam assist dari total 33 penampilan untuk Las Azulgrana sejauh ini.

Impressum des Publishers ansehen