China Bakal Naturalisasi 4 Pemain, Modal untuk Lawan Timnas Indonesia pada Juni 2025? | OneFootball

China Bakal Naturalisasi 4 Pemain, Modal untuk Lawan Timnas Indonesia pada Juni 2025? | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.net

Bola.net

·18 November 2024

China Bakal Naturalisasi 4 Pemain, Modal untuk Lawan Timnas Indonesia pada Juni 2025?

Article image:China Bakal Naturalisasi 4 Pemain, Modal untuk Lawan Timnas Indonesia pada Juni 2025?

Bola.net - Ternyata bukan hanya Timnas Indonesia yang sibuk mencari pemain pemain naturalisasi. Hal yang sama juga dilakukan China agar meraih prestasi optimal di Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia.

PSSI memang gencar melakukan naturalisasi pemain sepak bola untuk membela Timnas Indonesia. Setelah Kevin Diks, PSSI kini tengah memproses kewarganegaraan Indonesia untuk penyerang tengah klub FC Utretch yakni Ole Romeny.


OneFootball Videos


Sejauh ini, naturalisasi terbukti membawa level Indonesia lebih tinggi dibanding era sebelumnya. Indonesia bukan hanya lolos ke putaran ketika pada babak Kualifikasi Piala Dunia 2026, akan tetapi Piala Asia 2027.

Namun, Indonesia juga perlu waspada dengan proyek naturalisasi negara lain seperti China. Sebab, China jadi lawan yang akan dihadapi Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Simak ulasannya di bawah ini ya Bolaneters.

View publisher imprint