Catatan Menarik Aston Villa vs Chelsea: The Blues Sering Kalah Setelah Unggul di Babak Pertama | OneFootball

Catatan Menarik Aston Villa vs Chelsea: The Blues Sering Kalah Setelah Unggul di Babak Pertama | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.net

Bola.net

·23 Februari 2025

Catatan Menarik Aston Villa vs Chelsea: The Blues Sering Kalah Setelah Unggul di Babak Pertama

Gambar artikel:Catatan Menarik Aston Villa vs Chelsea: The Blues Sering Kalah Setelah Unggul di Babak Pertama

Bola.net - Chelsea menelan kekalahan saat bertandang ke markas Aston Villa dalam lanjutan Premier League. Berikut catatan menarik dari pertandingan ini.

Chelsea tumbang di pekan ke-26 Premier League 2024/2025, Sabtu (23/2/2025) malam WIB. The Blues kalah 1-2 saat berhadapan dengan Aston Villa.


Video OneFootball


Tim asuhan Enzo Maresca sejatinya sempat unggul lebih dulu lewat gol Enzo Fernandez di awal babak pertama. Namun, Villa membalikkan keadaan berkat dua gol Marco Asensio.

Kemenangan ini membawa Aston Villa naik ke peringkat tujuh klasemen Premier League dengan 42 poin. Sementara itu, Chelsea harus turun ke posisi enam dengan 43 poin.

Sejumlah catatan istimewa ditorehkan selepas pertandingan Aston Villa melawan Chelsea. Berikut ini adalah perinciannya.

Lihat jejak penerbit