Foto: Misi Pertahankan Emas Dimulai! Timnas Indonesia U-22 Jalani Latihan Perdana Jelang SEA Games 2025 | OneFootball

Foto: Misi Pertahankan Emas Dimulai! Timnas Indonesia U-22 Jalani Latihan Perdana Jelang SEA Games 2025 | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·11 November 2025

Foto: Misi Pertahankan Emas Dimulai! Timnas Indonesia U-22 Jalani Latihan Perdana Jelang SEA Games 2025

Gambar artikel:Foto: Misi Pertahankan Emas Dimulai! Timnas Indonesia U-22 Jalani Latihan Perdana Jelang SEA Games 2025

Timnas Indonesia U-22 melakukan latihan perdana untuk persiapan SEA Games 2025 yang berlangsung di Stadion Madya, Kompleks Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Selasa (11/11/2025). Latihan tersebut diikuti sebanyak 33 pemain untuk selanjutnya diseleksi menjadi 23 pemain sebelum dibawa ke Thailand. Dalam sesi tersebut terlihat beberapa pemain diaspora seperti Dion Markx, Ivar Jenner, hingga Mauro Zjilstra. Ada pula wajah baru yang ikut dalam latihan tersebut yaitu, Luke Keet yang bermain di Liga Yunani dan dua pemain Liga Filipina, Reycredo Bukit dan Muhammad Mishbah.

Lihat jejak penerbit