Komparasi Kekuatan Antarlini Persis Vs PSIM di BRI Super League: Sektor Pertahanan Kontras, Lini Serang Siap Diadu | OneFootball

Komparasi Kekuatan Antarlini Persis Vs PSIM di BRI Super League: Sektor Pertahanan Kontras, Lini Serang Siap Diadu | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·8 November 2025

Komparasi Kekuatan Antarlini Persis Vs PSIM di BRI Super League: Sektor Pertahanan Kontras, Lini Serang Siap Diadu

Gambar artikel:Komparasi Kekuatan Antarlini Persis Vs PSIM di BRI Super League: Sektor Pertahanan Kontras, Lini Serang Siap Diadu

Bola.com, Solo - Duel sarat gengsi bertajuk Derbi Mataram yang akan mempertemukan Persis Solo kontra PSIM Yogyakarta pada pekan ke-12 BRI Super League 2025/2026, bakal menjadi ajang adu kekuatan bagi para pemain andalan di kedua kubu.

Menurut jadwal, pertandingan antara Persis Solo kontra PSIM Yogyakarta bakal berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11/2025) pukul 19.00 WIB. Sejumlah pemain layak dinantikan kualitasnya pada laga bersejarah ini.


Video OneFootball


Di sejumlah sektor, tuan rumah memiliki catatan yang sangat inferior jika dibandingkan tamunya tersebut. Ini terutama berkaitan dengan catatan kebobolan yang terhitung sangat kontras dari kedua penjaga gawang.

Selain itu, ada pula deretan penyerang andalan yang selama ini menjadi tumpuan kedua kesebelasan dalam menghasilkan gol di BRI Super League 2025/2026. Berikut Bola.com menyajikan catatan perbandingannya.

Lihat jejak penerbit