Ambisi John Herdman Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026 Disorot Media Malaysia: Pede Akhiri Penantian Panjang | OneFootball

Ambisi John Herdman Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026 Disorot Media Malaysia: Pede Akhiri Penantian Panjang | OneFootball

In partnership with

Yahoo sports
Icon: Bola.com

Bola.com

·16 gennaio 2026

Ambisi John Herdman Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026 Disorot Media Malaysia: Pede Akhiri Penantian Panjang

Immagine dell'articolo:Ambisi John Herdman Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026 Disorot Media Malaysia: Pede Akhiri Penantian Panjang

Bola.com, Jakarta - Persaingan Piala AFF 2026 bakal berjalan sengit. Turnamen bergengsi antarnegara Asia Tenggara edisi ke-16 akan digelar pada 24 Juli hingga 26 Agustus mendatang.

Thailand masih menjadi raja di Piala AFF dengan torehan 7 gelar juara. Disusul Singapura (4 gelar juara), Vietnam (3 kali juara), dan Malaysia satu gelar juara.


OneFootball Video


Timnas Indonesia tak bisa dicoret sebagai kekuatan besar sepak bola di kawasan ini, dengan total enam kali masuk final Piala AFF. Meski sayangnya, enam kali pula skuad Garuda harus puas menjadi runner-up.

Layak ditunggu adalah penampilan dari Timnas Indonesia di bawah kendali pelatih anyar, John Herdman. Pelatih berusia 50 tahun asal Inggris yang resmi bekerja untuk Indonesia.

Visualizza l' imprint del creator