Bola.com
·23 febbraio 2025
Bocor! Timnas Malaysia Akan Naturalisasi Ferdy Druijf, Mantan Bomber AZ Alkmaar yang Sekarang Nganggur

In partnership with
Yahoo sportsBola.com
·23 febbraio 2025
Bola.com, Kuala Lumpur - Media Malaysia, Stadium Astro, mengabarkan bahwa Timnas Malaysia akan menaturalisasi striker berkewarganegaraan Belanda, dia adalah Ferdy Druijf.
Ferdy Druijf lahir di Uitgeest, Belanda, 12 Februari 1998. Usianya 27 tahun. Namun, ia kini sedang berstatus tanpa klub alias menganggur.
Ferdy Druijf dilepas oleh klub Austria, Rapid Wina, pada Februari 2025 setelah tiga tahun menjadi bagian klub tersebut.
Ferdy Druijf memulai kariernya bersama Jong AZ pada 2016 sebelum dipromosikan ke AZ Alkmaar pada 2018 hingga 2022.
Live
Live
Live
Live
Live
Live